Keraton Yogyakarta

 Ini bukan pertama kali ke Keraton.

Beberapa tahun lalu sudah pernah berkunjung.

Waktu itu Rika masih kecil.

Sama seperti kunjungan sebelumnya.

motivasi kami ke Keraton adalah memperkenalkan Nia kalau ada kerajaan di Indonesia.

Nia sama seperti Rika. 

Suka dengan semua Princess Disney, namanya juga cewek, mamanya aja suka.

Kami mau memperkenal kalau ada kerjaan juga di Indonesia.

Sekalian memperkenalkan budaya yang ada di Indonesia.

Nia antusias banget,

Pertama kali dia melihat Istana.

Waktu ke sana lupa masuknya di pintu yang sebelah mana,

Kita salah.

Kita masuk di Gerbang yang dekat dengan Taman Sari.

ya maklum lah kalau lupa,sudah lama.

Ternyata tidak bisa masuk dari sana.

Lalu ada Abdi Dalem yang menjelaskan, kalau tidak di sini pintu masuk umumnya.

Lalu kita di anter ke Gerbang Utara,

Beliau naik motor, kita memgikuti dari belakang.

Samapai di parkiran, beliau ijin untuk pergi, karena harus berjaga di pos nya lagi.

Masuk ke dalam, beli tiket, sampai di depan pintu Keratonm kita di sambut dengan Abdi Dalem lagi.

Beliau amengantar, menemani, dan menjelskan kita.

Asik kok.

Seperti di dongengin Eyang.

Jadi tidak bosen.

Nia juga di tembangin.

Beliau perhatian banget.

Kan Nia sempet kesandung.

Tempat-tempat yang kita kunjungi berbeda dari beberapa tahun lalu saat kita berkunjung.

Jadi tidak ada salahnya apabila sudah pernah berkunjung untuk berkunjung kembali.

Itu juga yang membuat Rika antusias

karena semua yang di jelasin Beliau, belum pernah dia dengar.

arena kita pagi datang  nya, dan tidak bisa menunggu untuk sedikit siang, jadi tidak bisa melihat upacara teh.

kata Abdi Dalem, biasnya ada tari-tarian.

karena ada Covid, jadi tidak ada.

Setelah wabah ini selesai saya berkeinginan juga untuk ke Keraton lagi.

Klik link di bawah untuk melihat  vidionya

https://youtu.be/tP-CnZKLZSc


Komentar